Sesuatu kata yang tidak terucap
Tatapan mata yang tidak berujung
Tapi ku ingin ungkapkan
Rasa yang terdependam selama ini
Mengertilah diriku
Aku yang kuat karena dirimu
Aku yang lemah karena dirimu
hatiku.....
Tak selamanya diriku ada
Tak selamnya rasa ini tertahan
Tapi ku ingin ungkapkan
Rasa yang terdependam selama ini
Mengertilah diriku
Aku yang kagum akan dirimu
Aku yang hilang tanpa dirimu
Hatiku...
Lihatlah suatu saat
Betapa ku menahan rasa ini
Karena dirimu begitu berharga bagiku
Hatiku....
BY : No Body Knows
Selasa, 01 Juni 2010
Jumat, 23 April 2010
Cinta Di Antara Persahabatan
Tak kukira begini jadinya....
Semula memang kita semua bersahabat,
Namun ku melanggar sebuah arti persahabatan
Aku Jatuh Cinta......
Cinta diantara kami bertiga
Kupikir semuanya akan tetap baik2 saja...
Tapi ternyata semua berubah...
Saat ini tidak ada kata "Kita" kembali...
Memang Hati tidak bisa berbohong
Dan saat ini hanya ada kesendirian yang dirasa...
Ini adalah Karma...
Akan Kuselesaikan Karma ini dengan bijak
Tanpa harus kehilangan Cinta dan Sahabat
From
No body Knows
Semula memang kita semua bersahabat,
Namun ku melanggar sebuah arti persahabatan
Aku Jatuh Cinta......
Cinta diantara kami bertiga
Kupikir semuanya akan tetap baik2 saja...
Tapi ternyata semua berubah...
Saat ini tidak ada kata "Kita" kembali...
Memang Hati tidak bisa berbohong
Dan saat ini hanya ada kesendirian yang dirasa...
Ini adalah Karma...
Akan Kuselesaikan Karma ini dengan bijak
Tanpa harus kehilangan Cinta dan Sahabat
From
No body Knows
Rabu, 21 April 2010
I knew I loved U before I meet U
http://www.youtube.com/watch?v=69Z9rkmEcPE
I knew I loved you before I met you
I think I dreamed you into life
I knew I loved you before I met you
I have been waiting all my life
Thats i feel to someone that i like but not show it up until now....
I knew I loved you before I met you
I think I dreamed you into life
I knew I loved you before I met you
I have been waiting all my life
Thats i feel to someone that i like but not show it up until now....
Selasa, 20 April 2010
Sebuah Arti Cinta
Kutulis Blog ini saat suasana hati tidak tenang....
Memikirkan keputusan apakah "Dia" sang pemilik "Senyum Indah" akan menjadi pendampingku untuk seumur hidupku.....
Hal yang bisa kulakukan hanya berdoa kepada Tuhan....
Dengan Modal sebuah Cinta ku berani Nyatakan padanya....tapi apa arti cinta itu???
Aku sendiri tidak mengerti, Aku Mencintai "Dia" tanpa alasan yang pasti.
"I Loved U with No Reason....Coz if the Reason Fadded the Love will Fadded too"
"I Love U what U are Now, Before and After..."
Yang bisa kulakukan saat ini menunggu nya....
"Semoga Ke-Sabaran ini akan menghasilkan yang Ter-Baik bagi ku"
From the Love one
No body's know.....
Memikirkan keputusan apakah "Dia" sang pemilik "Senyum Indah" akan menjadi pendampingku untuk seumur hidupku.....
Hal yang bisa kulakukan hanya berdoa kepada Tuhan....
Dengan Modal sebuah Cinta ku berani Nyatakan padanya....tapi apa arti cinta itu???
Aku sendiri tidak mengerti, Aku Mencintai "Dia" tanpa alasan yang pasti.
"I Loved U with No Reason....Coz if the Reason Fadded the Love will Fadded too"
"I Love U what U are Now, Before and After..."
Yang bisa kulakukan saat ini menunggu nya....
"Semoga Ke-Sabaran ini akan menghasilkan yang Ter-Baik bagi ku"
From the Love one
No body's know.....
Minggu, 03 Januari 2010
Apa arti sebuah cinta??
Cinta mungkin sesuatu yang tidak bisa diungkapkan dengan kata. dan cinta mungkin hal yang tidak dapat dicerna oleh logika.
tapi apakah cinta itu memang tidak masuk akal??
belakangan ini putus cinta menjadi fenomena yang banyak terjadi.
dari mulai selebritis ampe rakyat jelata.
apakah ini memang musimnya. apakah memang cinta itu mudah hilang.
diriku sering sekali mengetes arti cinta. ternyata cinta itu memang mudah beralih dan bahkan beberapa wanita yang sempat kudekati serius sampai memutuskan cintanya.
segitu mudahkah cinta berpindah??
melihat teman yang baru saja putus menjadi teringat kenangan masa lalu aku dan si 'mantan'. dimana pada saat cinta itu labil dan terbagi 2 sehingga tidak dapat memilih. sedangkan diriku adalah bukan pilihan(kutipan lagu iwan fals)
apakah cinta adalah hasil dari sayang atau sekedar nafsu dimana kita memerlukan pengesahan dengan kata pacaran untuk segala tindakan maksiat cinta??
apa pun arti cinta. tidak ada satupun ahli profesor yang bisa merumuskannya.
yang kutahu, setiap manusia butuh cinta. seperti cinta butuh sang pecinta.
tapi apakah cinta itu memang tidak masuk akal??
belakangan ini putus cinta menjadi fenomena yang banyak terjadi.
dari mulai selebritis ampe rakyat jelata.
apakah ini memang musimnya. apakah memang cinta itu mudah hilang.
diriku sering sekali mengetes arti cinta. ternyata cinta itu memang mudah beralih dan bahkan beberapa wanita yang sempat kudekati serius sampai memutuskan cintanya.
segitu mudahkah cinta berpindah??
melihat teman yang baru saja putus menjadi teringat kenangan masa lalu aku dan si 'mantan'. dimana pada saat cinta itu labil dan terbagi 2 sehingga tidak dapat memilih. sedangkan diriku adalah bukan pilihan(kutipan lagu iwan fals)
apakah cinta adalah hasil dari sayang atau sekedar nafsu dimana kita memerlukan pengesahan dengan kata pacaran untuk segala tindakan maksiat cinta??
apa pun arti cinta. tidak ada satupun ahli profesor yang bisa merumuskannya.
yang kutahu, setiap manusia butuh cinta. seperti cinta butuh sang pecinta.
Jumat, 01 Januari 2010
Senyuman di suatu pagi
Tanpa kita sadari dunia kita sudah terkekang oleh yang namanya Waktu, bagi pekerja yang memiliki jadwal yang padat dan mononton mungkin yang terfikir di otak kita hanyalah "kapan libur" atau "andai hari ini tanggal merah". hal2 seperti ini pun sudah saya sering temukan dari update-an status jejaring sosial.
Angan2 Seperti itu hanyalah membawa kita semakin malas dan tidak bisa menikmati hidup. Padahal sebenarnya disekeliling kita sebenarnya banyak hal2 yang dapat kita nikmati namun kita tidak dapat memperhatikannya karena terfokus oleh waktu.
Seperti halnya sebuah senyuman, memang ini bukan hal yang sulit namun ternyata sebuah senyuman jauh membutuhkan otot lebih banyak dibandingkan saat kita mencoba memukul orang. namun dengan sebuah senyuman di pagi hari tentunya akan banyak memotivasi baik diri kita sendiri bahkan orang lain.
Untuk sebagian orang tersenyum sungguh sulit sekali, mungkin lebih mudah untuk tertawa. bagi saya sebuah senyuman adalah untuk kita me-rileks-an jiwa sedangkan tawa hanya lah sebuah usaha menghilangkan kestress-an sesaat. Kenapa begitu? karena sebuah senyum yang tulus adalah usaha penyampaian dari diri kita untuk menghargai suatu hal dengan tulus pula.
Sebuah senyuman yang dikarenakan melihat cerahnya mentari pagi, melihat keindahan alam, menikmati makanan yang lezat ataupun melihat kecantikan wanita yang kita temui di jalan, Tentunya akan memberikan pengaruh positif dan memberikan pengaruh emosi jiwa yang baik bagi diri kita sendiri.
Oleh karena itu sudahkah kita tersenyum hari ini??
Angan2 Seperti itu hanyalah membawa kita semakin malas dan tidak bisa menikmati hidup. Padahal sebenarnya disekeliling kita sebenarnya banyak hal2 yang dapat kita nikmati namun kita tidak dapat memperhatikannya karena terfokus oleh waktu.
Seperti halnya sebuah senyuman, memang ini bukan hal yang sulit namun ternyata sebuah senyuman jauh membutuhkan otot lebih banyak dibandingkan saat kita mencoba memukul orang. namun dengan sebuah senyuman di pagi hari tentunya akan banyak memotivasi baik diri kita sendiri bahkan orang lain.
Untuk sebagian orang tersenyum sungguh sulit sekali, mungkin lebih mudah untuk tertawa. bagi saya sebuah senyuman adalah untuk kita me-rileks-an jiwa sedangkan tawa hanya lah sebuah usaha menghilangkan kestress-an sesaat. Kenapa begitu? karena sebuah senyum yang tulus adalah usaha penyampaian dari diri kita untuk menghargai suatu hal dengan tulus pula.
Sebuah senyuman yang dikarenakan melihat cerahnya mentari pagi, melihat keindahan alam, menikmati makanan yang lezat ataupun melihat kecantikan wanita yang kita temui di jalan, Tentunya akan memberikan pengaruh positif dan memberikan pengaruh emosi jiwa yang baik bagi diri kita sendiri.
Oleh karena itu sudahkah kita tersenyum hari ini??
Langganan:
Postingan (Atom)